Pemateri: Ustadz Agung Waspodo
Setelah jatuhnya Kordova (قرطبة), kini tinggal Granada (غرناطة) sebagai bastion terakhir Kaum Muslimin di Andalusia.
Emir Muhammad XII Abu Abdillah (Boabdil) pernah dicecar ibunya sendiri. Adalah Fatıma seorang perempuan tabah yang terpaksa ikut anaknya, sang emir terakhir, mundur meninggalkan Granada. Di sebuah celah pegunungan, sang ibu melihat basahnya janggut sang anak oleh air mata, beliau berujar:
”Engkau menangis seperti perempuan, karena engkau tidak berperang seperti laki-laki”
Tempat itu dikenal oleh orang Spanyol sebagai Puerto del Suspiro del Moro, Celah Tertahannya Nafas Bangsa Moro. Tanggal 2 Januari 1492 waktu itu, sekarang tiap 2 Januari sebagian Kaum Muslimin biasanya masih lelah habis merayakan “tahun baru” yang entah apa maknanya!
🌿🌺🍂🍀🌼🍄🌷🍁
Dipersembahkan oleh : www.manis.id
Follow IG MANIS : https://www.instagram.com/majelis_manis/?igshid=YmMyMTA2M2Y%3D
Subscribe YouTube MANIS : https://youtube.com/c/MajelisManisOfficial
📱Info & Pendaftaran member : https://bit.ly/gabungmanis
💰 Donasi Dakwah, Multi Media dan Pembinaan Dhuafa
An. Yayasan Manis
No Rek BSM : 7113816637
Konfirmasi:
wa.me/6285279776222
wa.me/6287782223130