Non Muslim Ikut Pemilu, Apa Sikap Kita?

0
128

✍ Pertanyaan

Assalaamu ‘alaikum Wr.Wb.

Terkait surat Ali ‘Imran ayat 28 : “Janganlah orang mu’min mengambil orang-orang kafir menjadi wali dst…”
Bagaimana bila ada pemilu, dan kita merasa calon pemimpin adalah orang yang tidak taat agama, bahkan berbeda agama.

Apa yanh harus kita lakukan?

Apa lebih baik golput saja?

πŸŒΏπŸŒΊπŸπŸŒΈπŸŒΌπŸ€πŸŒ»πŸŒ·πŸŒΉ


Jawaban

✏Oleh: Ustadz Dr. Wido Supraha

Wa ‘alaikumussalaam warahmatullah,

Jika ada pemimpin yang tidak taat agama namun dia memiliki kekuatan dan manajemen yang baik, maka kekuatannya untuk umat dan ketidaktaatannya adalah untuk dirinya sendiri.

Adapun jika pemimpin itu berbeda agama, dan tidak ada pilihan lain selain seluruhnya beda agama, maka diserahkan kepada para ulama yang otoritatif di masanya, kepada pihak yang mana yang paling membawa maslahah kepada umat secara keseluruhan di atas komunikasi yang telah dibangun dan komitmen tertulis yang telah dibuat.

Wallaahu a’lam,
supraha.com
qudwatuna.com

πŸŒΏπŸŒΊπŸπŸŒΈπŸŒΌπŸ€πŸŒ»πŸŒ·πŸŒΉ


Dipersembahkan oleh : www.manis.id

Follow IG MANIS : https://www.instagram.com/majelis_manis/?igshid=YmMyMTA2M2Y%3D

Subscribe YouTube MANIS : https://youtube.com/c/MajelisManisOfficial

πŸ“±Info & Pendaftaran member : https://bit.ly/gabungmanis

πŸ’° Donasi Dakwah, Multi Media dan Pembinaan Dhuafa
An. Yayasan Manis
No Rek BSM : 7113816637
Konfirmasi:
wa.me/6285279776222
wa.me/6287782223130

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here