KELUARGA HARMONIS, BUKAN BERARTI TANPA PERTENGKARAN (Bag-1)

Pemateri: Ustadzah Dra. INDRA ASIH Keluarga harmonis bukanlah keluarga yang menghindari konflik atau pertengkaran tapi justru menghadapinya dan mengkomunikasikannya. Menghargai perbedaan pendapat dan menyesuaikan satu sama lain, tanpa ada penghakiman di dalamnya. Karena dari konflik atau pertengkaran dan perbedaan yang timbul, kita jadi lebih mengenal satu sama lain. Selanjutnga perbedaan yang ada tersebut  bisa berpotensi … Continue reading KELUARGA HARMONIS, BUKAN BERARTI TANPA PERTENGKARAN (Bag-1)