Ash-Shabr

0
33

Senin, 23 Muharam 1438 H/24 Oktober 2016

Akhlak

Ustadzah Trisa Yunita

============================

“Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.” (QS. Al-Baqarah : 153)

“Tetapi orang yang bersabar dan memaafkan, sesungguhnya (perbuatan) yang demikian itu termasuk hal-hal yang diutamakan.” (QS. Asy-Syu’ara : 43)

Bersabar bukan saja sikap yg utama..namun, ia merupakan perintah Allah SWT.

Dan siapa saja yg mampu bersabar maka janji Allah SWT adalah akan dicukupkan pahalanya tanpa batas.

Katakanlah: “Hai hamba-hamba-Ku yang beriman. bertakwalah kepada Tuhanmu”. Orang-orang yang berbuat baik di dunia ini memperoleh kebaikan. Dan bumi Allah itu adalah luas. Sesungguhnya hanya orang-orang yang bersabarlah Yang dicukupkan pahala mereka tanpa batas. (QS. Az -Zumar : 10).

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here